Kamis, 26 April 2012


** SKETSA MIMPI **

Masih ku disini...
Sendiri berteman sepi
Seketsa mimpi senantiasa menemani
Di setiap langkahku ini

Ku coba melukis kenangan
Di atas hamparan kehidupan
Berharap dapat jawaban
Dari setiap luka yang merajam

Aksara hati semakin kelam
Bagai malam tanpa sinaran rembulan
Hanya kerinduan yang masih bertahan
Menanti sang pujaan
Membawa sejuta cinta dan harapan

#Adi Santika#

Tidak ada komentar:

Posting Komentar